Sejarah tentang sepak bola Dunia

Sejarah tentang sepak bola Dunia 
Asal muasal sejarah munculnya olahraga sepak bola masih mengundang perdebatan. Beberapa dokumen menjelaskan bahwa sepak bola lahir sejak masa Romawi, sebagian lagi menjelaskan sepak bola berasal dari tiongkok. FIFA sebagai badan sepak bola dunia secara resmi menyatakan bahwa sepak bola lahir dari daratan Cina yaitu berawal dari permainan masyarakat Cina abad ke-2 sampai dengan ke-3 SM. Olah raga ini saat itu dikenal dengan sebutan “tsu chu “.
Versi sejarah kuno tentang sepak bola yang lain datangnya dari negeri Jepang, sejak abad ke-8, masyarakat disana telah mengenal permainan bola. Masyarakat disana menyebutnya dengan: Kemari. Sedangkan bola yang dipergunakan adalah kulit kijang namun ditengahnya sudah lubang dan berisi udara.
Menurut Bill Muray, salah seorang sejarahwan sepak bola, dalam bukunya The World Game: A History of Soccer, permainan sepak bola sudah dikenal sejak awal Masehi. Pada saat itu, masyarakat Mesir Kuno sudah mengenal teknik membawa dan menendang bola yang terbuat dari buntalan kain linen.
Sisi sejarah yang lain adalah di Yunani Purba juga mengenal sebuah permainan yang disebut episcuro, tidak lain adalah permainan menggunakan bola. Bukti sejarah ini tergambar pada relief-relief museum yang melukiskan anak muda memegang bola dan memainkannya dengan pahanya.
Sejarah sepak bola modern dan telah mendapat pengakuan dari berbagai pihak, asal muasalnya dari Inggris, yang dimainkan pada pertengahan abad ke-19 pada sekolah-sekolah.
Sepak bola modern mulai berkembang di Inggris dan menjadi sangat digemari.Sekitar tahun 217 M, Orang Inggris mulai memainkan sepakbola. Di beberapa kompetisi, permainan ini menimbulkan banyak kekerasan selama pertandingan sehingga akhirnya Raja Edward III melarang olahraga ini dimainkan pada tahun 1365. Raja James I dari Skotlandia juga mendukung larangan untuk memainkan sepak bola. Barulah pada tahun 1369, Raja Edward III meneruskan permainan ini.
Sepakbola modern mulai tumbuh sekitar 1830-an. Olahraga ini dimainkan oleh para pekerja saat istirahat atau oleh anak-anak yang bermasalah di rumah atau sekolah. Kelahiran sepak bola modern terjadi di Freemasons Tavern pada tahun 1863 ketika 11 sekolah dan klub berkumpul dan merumuskan aturan baku untuk permainan tersebut.
Pada tahun 1904, asosiasi tertinggi sepak bola dunia (FIFA) dibentuk dan pada awal tahun 1900-an, berbagai kompetisi dimainkan diberbagai negara.
Fédération Internationale de Football Association (FIFA) atau Federasi Internasional Sepak Bola adalah badan pengatur internasional sepak bola. FIFA bermarkas di Zürich, Swiss.
FIFA didirikan di Paris pada 21 Mei 1904 dan merayakan hari jadinya yang ke-100 pada 2004. Pada April 2004, FIFA mengumumkan bahwa mereka memperkirakan akan meraup keuntungan sebesar $144 juta dari $1,64 miliar dalam pendapatan antara tahun 2003 dan 2006.FIFA juga mempromosikan sepak bola, mengatur transfer pemain antar tim, memberikan gelar Pemain Terbaik Dunia FIFA, dan menerbitkan daftar Peringkat Dunia FIFA setiap bulannya.Peraturan sepak bola ditetapkan oleh IFAB (International Football Association Board), yang terdiri dari empat wakil dari FIFA dan masing-masing satu wakil dari The Football Association, Asosiasi Sepak Bola Skotlandia, Asosiasi Sepak Bola Wales, dan Asosiasi Sepak Bola Irlandia Utara.Badan ini berfungsi bersama dengan asosiasi-asosiasi regional yang memantau perkembangan sepak bola di berbagai belahan dunia. Keenam konfederasi yang membentuk FIFA (dan wilayah yang di bawah pengawasan mereka) adalah:§ AFC – (Asia)§ CAF – (Afrika)§ CONMEBOL – (Amerika Selatan)§ CONCACAF – (Amerika Utara, Tengah dan Karibia)§ OFC – (Oseania)§ UEFA – (Eropa).
Sebuah keputusan 2007 FIFA bahwa seorang pemain dapat didaftarkan dengan maksimal tiga klub, dan muncul dalam pertandingan resmi selama maksimal dua, dalam satu tahun diukur dari 1 Juli-30 Juni telah menimbulkan kontroversi, terutama di negara-negara yang musim silang bahwa tanggal penghalang, seperti dalam kasus dua mantan internasional Irlandia. Sebagai akibat langsung dari kontroversi ini, FIFA dimodifikasi putusan ini pada tahun berikutnya untuk mengakomodasi transfer antara liga dengan keluar dari musim fase.
Turnamen FIFA
FIFA melaksanakan kejuaraan-kejuaraan sepak bola seperti :
§ Piala Dunia
§ Piala Konfederasi
§ Cabang olahraga sepak bola pria pada Olimpiade
§ Piala Dunia U-20
§ Piala Dunia U-17
§ Turnamen wanita antar negara
§ Piala Dunia Wanita
§ Cabang olahraga sepak bola wanita pada Olimpiade
§ Piala Dunia Wanita U-20
§ Piala Dunia Wanita U-17
§ Turnamen pria antar klub
§ Piala Dunia Antarklub
§ Turnamen wanita antar klub
§ Piala Dunia Antarklub Wanita
§ Turnamen futsal pria antar negara
§ Piala Dunia Futsal
§ Piala Konfederasi Futsal Al-Fateh
§ Piala Futsal Interkontinental
§ Turnamen sepak bola pantai pria antar negara
§ Piala Dunia Sepak Bola Pantai
§ Tur Pro Sepak Bola Pantai
§ Piala Sepak Bola Pantai

 FIFA sering mengambil peran aktif dalam menjalankan dan mengembangkan olahraga permainan di seluruh dunia. Salah satu sanksi adalah untuk menangguhkan tim dan anggota terkait dari kompetisi internasional ketika pemerintah melakukan intervensi dalam menjalankan organisasi asosiasi anggota FIFA atau jika asosiasi persepakbolaan tidak dapat berfungsi dengan baik.
Turnamen pria antar negara
Presiden FIFA
1904-1906 Robert Guérin (Perancis)
1906-1918 Daniel Burley Woolfall (Inggris)
1921-1954 Jules Rimet (Perancis)
1954-1955 Rodolphe Seeldrayers (Belgia)
1955-1961 Arthur Drewry (Inggris)
1961-1974 Sir Stanley Rous (Inggris)
1974-1998 João Havelange (Brazil)

1998-sekarang Sepp Blater (Swiss).

sumber :

  1. Agen Bola Online & Casino Online Terpercaya
    1 USER ID UNTUK SEMUA PERMAINAN !!!
    Casinobet77 Menyediakan Permainan Terbaru & Terbaik
    Livecasino | Bolaonline | Sabungayam | PokerDomino | SpadeGaming | SlotGame | Tangkas | BatuGoncang | Jdb168 SlotGame | NumberGame Lottery
    -----------------------------------------------------------------------
    - Bonus Deposit MEMBER BARU Sportbook 100%
    - Bonus Deposit 30% Khusus Permainan Sportbook
    - Bonus Deposit 10% Setiap Hari Untuk Semua Game
    - Bonus Deposit Setiap hari 5rb - 25rb
    - Bonus Casino Rollingan 0.8% Setiap Hari Senin
    - Bonus Rollingan Poker & domino 0,3%
    - Bonus Cashback Game & Tangkas 5%
    - Bonus Cashback Sportbook 5%
    - Bonus Cashback Sabungayam 5%
    - Bonus Referall 2% Semua Game
    - Bonus Referall 1% dari member Togel
    Contact Us Now :
    ?? Livechat Casinobet77
    ?? whatsapp : +85599495431
    ?? PIN BBM : D6235F1C
    ?? Wechat : casinobet77cs1
    ?? Line : casinobet77
    ?? skype : casinobet77
    ?? Link pendaftaran :lc.chat/now/8523001/

    BalasHapus
  2. Selamat Datang Di DamQQ Agen Poker online terbaik
    DamQQ akan Melayani Customer Service yang siap selama 24jam Non-Stop loh bos
    dan dengan tingkat kemenangan hampir 95%

    1 User ID untuk 9 game
    Minimal Deposit kami Hanya sebesar Rp 20.000,- & Minimal Withdraw kami Rp 20.000,-
    HOT PROMO DamQQ yaitu :
    BONUS TURNOVER 0.5% SETIAP Harinya
    BONUS REFERRAL 20% SEUMUR HIDUP
    BCA - Mandiri - BNI - BRI - Danamon
    Ayoo Segera Bergabung dengan kami Hanya di:
    Link resmi : ID PRO
    Prediksi Togel

    Untuk info selengkapnya silahkan hubungi kami di :
    - FACEBOOK : vipdamqq
    - Telp / WA : +6282110167985
    - Telp / WA : +855885578926

    BalasHapus